News
Investor Bursa Eropa melakukan ambil untung yang wajar setelah reli yang terjadi pasca serangkaian pengumuman kesepakatan perdagangan oleh Trump.
Kesepakatan dagang telah menekan aset logam mulia seperti emas dan meningkatkan minat investasi terhadap aset berisiko seperti saham.
Dolar Amerika Serikat (Dolar AS) diperkirakan masih dalam fase pantulan sementara dan mungkin akan kembali melemah menyusul pandangan dari The Fed.
Mayoritas Bursa Asia kembali mencatatkan penguatan, pasar menyoroti manuver yang baru-baru ini dilakukan oleh perusahaan teknologi, Nvidia.
Harga Bitcoin sempat menyentuh level terendah harian di US$102.700. Analis memperkirakan masih ada ruang untuk kenaikan jangka pendek.
JLL menunjuk Rosari Chia sebagai Head of Office Leasing Advisory, Indonesia guna memperkuat layanan konsultasi paling komprehensif di Indonesia ...
Donald Trump dalam pertemuan tersebut mendesak adanya normalisasi hubungan diplomatik yang terjalin dari Suriah dan Israel.
Dubai mengatakan individu dan pelaku bisnis akan dapat membayar biaya layanan publik menggunakan dompet digital dari Crypto.com.
Presiden Federal Reserve (The Fed) Chicago, Austan Goolsbee mengatakan masih banyak data yang mesti dicerna sebelum menentukan kebijakan suku bunga.
Pada Maret 2025, PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI) resmi menunjuk Putrama Wahju Setyawan sebagai Direktur Utama melalui RUPST.
Korea Selatan kembali meluncurkan dana bantuan untuk membantu ekonomi domestik yang terkena dampak kebijakan tarif dari Donald Trump.
Gibraltar mengaku bahwa pihaknya telah menyusun regulasi yang mengadaptasi prinsip kliring tradisional ke dalam konteks aset virtual seperti kripto.
Some results have been hidden because they may be inaccessible to you
Show inaccessible results